
4. Jengkol Balado.
You can have 4. Jengkol Balado using 14 ingredients and 11 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of 4. Jengkol Balado
- It's of 500 gr Jengkol Tua.
- Prepare of 500 ml air rebusan pertama.
- Prepare of 300 ml air rebusan kedua.
- Prepare of 2 batang sereh.
- You need of 10 lembar daun salam.
- It's of 1 sdt kopi hitam tanpa ampas.
- You need of BAHAN BALADO :.
- It's of 15 buah cabe merah.
- It's of 5 bh bawang merah.
- You need of 2 bh bawang putih.
- You need of 1/2 sdt garam.
- You need of 1/2 sdt kaldu jamur.
- It's of 2 lembar daun jerum.
- You need of Gula sedikittttt.
Resep lain : metode memudahkan mewujudkan resep Kare Ayam Kampung Telur Kentang yang lembut nikmat sekali
4. Jengkol Balado instructions
- Rendem jengkol 2 - 3 jam, kalo aku malem rendem biar pagi bisa di olah..
- Rebus jengkol dengan 500ml air, tambahkan sereh, salam, dan kopi, biar jengkol nya tidak terlalu bau, bahkan tidak bau sama sekali..
- Masak dengan metode 5 30 7, 5 menit masak 30menit diamkan di panci, 7 menit didihka kembali. Aku bikin2x proses ini karena emang lg santai dan pengen jengkol nya lebih empuk ajah..
- Buang air jengkol rebusan pertama, biar pahit dari kopi nya ilang dan aroma jengkol tidak terlalu menyengat, jadi enak banget, legit empuk dan tidak bau. Rebus lagi 10 - 20 menit kemudian angkat dan tiriskan..
- Geprek jengkol dengan ulekan sampai agak pipih..
- Haluskan bahan balado, kemudian tumis dengan minyak panas..
- Tambahkan daun jeruk..
- Masukan jengkol, tambahkan garam, kaldu jamur dan sedikit gula biar gurih..
- Aduk aduk sampai merata dan meresap. Jengkol balado siap dihidangkan..
- Wahhh ini sedep bangett deh, pake nasi anget, nasi uduk, cocok bangettttt. Yuk pada recook 😄.
- Bisa nambah 2 piring kalo makan ini tuh..

Resep lainnya :